Mulai Menulis

Selalu ingin berbagi, berbagi cerita, berbagi ilmu, tapi tak bisa berbagi makanan :-(. Ingin mengisi laman blog ini dengan berbagai hal. Hal yang aneh, lucu, dan menarik. Hanya untuk sebuah kepuasan hati karena telah berbagi. Berbagi melalui menulis. Tidak ada yang membaca tak apa :-( , ada yg membaca alhamdulillah :-) . 
Hal yang sulit dibagi dalam keseharian, aktivitas dan rutinitas tetapi bisa dibagi disini. Berbagi hal yang abstrak, konyol dan realita. Realita hati, pikiran dan kenyataan. Menulis dan menulis. Hingga menjadi penulis yang hebat (Amin). 
Melalui menulis semuanya bisa, tak ada yang menentang imajinasi, khayalan dan jari untuk mengetik kata - kata yang tersimpan di memory. Mengalir seperti air sungai tak terhenti oleh batu. 
Mulanya sulit, akantetapi
  1. Mulai dengan menulis isi hati, pikiran dan pengalaman dengan jujur.
  2. Menulis apa yang dirasakan terhadap sesuatu, seseorang dan berbagai hal.
  3. Menulislah dengan jujur sesuai memory
  4. Pertama hasilnya akan terlihat berantakan, aneh dan tak terarah (seperti tulisan ini)
  5. Setelah selesai menulis
  6. Membaca ulang tulisan
  7. Mengedit kesalahan 
  8. Lihatlah tulisannya apakah telah memenuhi kaidah EYD atau tidak.
  9. Selanjutnya hasilnya pasti oke =)
  10. Lets try !!!


Look My Plurk Click Here
Comment at Cbox Click Here
Chat At PingBox Click Here

Komentar

  1. Berbagi makanan juga bagus kok, kenapa nggak? Banyak blog yang mereview tentang makanan bisa menghasilkan yg lebih dari biasa..
    Ayoo semangat nulisnya lagi :)

    BalasHapus

Posting Komentar

Terima Kasih Telah Membaca Dan Komentarnya

Postingan populer dari blog ini

Daftar Film Bobobo / List of Hao Shaowen (郝劭文) Movie